60+ Ide Nama Untuk Usaha Jahit Kreatif

Toko Jahit

Nama Usaha Jahit – Bisnis jahit pakaian merupakan salah satu pilihan usaha yang menjanjikan. Seiring dengan berkembangnya tren dan permintaan pasar, usaha fashion pun makin menjamur.

Tidak hanya usaha ritel fashion, namun juga usaha pembuatan baju sesuai permintaan seperti usaha jahit.

Anda bisa membuka usaha jahit untuk pakaian khusus seperti gaun, kebaya, jas, dan seragam.

Selain layanan dan kreativitas yang anda tawarkan, sebagai pengusaha bisnis jahit, Anda juga perlu memperhatikan branding usaha.

Anda dapat memulai membangun usaha jahit anda dengan menentukan nama toko terlebih dahulu.

Nama toko sangatlah penting karena berkaitan langsung dengan proses perkenalan usaha dan layanan anda.

Kami akan mengulas beberapa contoh dan ide nama usaha jahit untuk Anda jadikan referensi dan inspirasi.

Anda dapat menyesuaikan ide-ide dibawah ini dengan layanan usaha anda.

Contoh Nama Usaha Jahit Rumahan

Jika Anda berencana untuk membuka usaha jahit yang berlokasi di dalam perumahan, ide nama-nama berikut akan cocok bagi Anda. Anda dapat berkreasi dengan nama Anda sendiri agar branding melekat dan mudah diingat oleh pelanggan. Berikut contoh-contohnya nama usaha jahit rumahan yang keren dan mudah dikenali masyarakat:

  • Penjahit Gaun Cantika
  • Penjahit Jas Tampan
  • Penjahit Soerabaya
  • Boleh Jahit Disini
  • Penjahit Jas Mr.Boy
  • Rumahbaju
  • Jahit Busana Pria & Wanita
  • Penjahit Sehati
  • Bang Juki Jahit
  • Jahitan Bunda Ema
  • Penjahit Erni
  • Penjahit Cinta
  • Jahit Jas Adam
  • Ade Jahit Busana
  • Penjahit Pakaian Custom
  • Rumah Jahit Permata
  • Kapan Mampir Jahit?
  • Rumah Jahit Bude
  • Rumah Jahit Jas
  • Jahit Gaun Hawa
  • Penjahit Sehati
  • Jahit Gaun Putri
  • Jahit Gaun Indah
  • Jahit Jas Rapi
  • Jahitan Estetik
  • Permak dan Jahit Ridho
  • Penjahit Gaun Ibu dan & Anak
  • Mari Jahit Disini
  • Bukan Penjahit Biasa

Anda Baru Memulai Usaha?

Ingin Punya Nama yang Simpel Tapi Keren? Buat Disini GRATIS!!

Buat Sekarang

Ide Nama Usaha Jahit Menarik

Anda dapat membuat nama toko dengan kesan modern menggunakan bahasa inggris. Rekomendasi ini akan cocok bagi anda yang berencana untuk membuka usaha jahit di pusat perkotaan maupun berencana untuk membuka cabang. Nama menggunakan bahasa inggris tentu akan mendatangkan pelanggan yang lebih banyak. Berikut contoh-contohnya.

  • Suit Make
  • All & Jill Tailor
  • Wild Life Tailor
  • Harajuku Style Tailor
  • The Star Tailor & Vintage
  • Bright & Shine Tailor
  • Perfect Tailor
  • Five One Tailor
  • Bee Jahit Fashion
  • Tailor Haruka
  • Linn Tailor
  • Tailor Studio
  • G&C Tailor
  • Global Style Tailor
  • Best Tailor
  • Purnama Tailor
  • Tailoring Your Costumes
  • Tailor Jakarta
  • Tailor and Cutter
  • Tailor Saranghae
  • Tailor Napoli
  • Mutiara Taylor
  • Bee Tailor Shop
  • Art Suits
  • Evabutiq
  • Fashion Tailor Shop
  • Fashion Custom Tailor
  • Tailor House
  • Tailor Line
  • Jack Fashion Tailor
  • Lovely Tailor
  • LA Tailor
  • Dynasty Belike Tailor
  • Bella Tailor
  • Rapi Taylor
  • Lovely Dress Tailor
  • Sato Tailor

Penutup

Dalam memulai usaha jahit, Anda memang harus memperhatikan perencanaan bisnis termasuk penentuan nama usaha. Nama usaha begitu penting karena melekat pada produk dan jasa yang Anda tawarkan.

Nama usaha yang Anda pilih tentunya perlu memiliki daya jual baik dari segi komunikasi produk serta mudah dikenali dan diingat pelanggan.

Ada banyak hal yang perlu Anda perhatikan sebelum memberikan nama toko pada usaha jahit Anda, yaitu pemilihan nama yang unik dan menarik, kemudahan pelafalan dan asosiasi produk, mudah diingat, serta mendeskripsikan usaha Anda. 

Kami telah memberikan ide dan rekomendasi nama usaha jahit aksesoris yang unik dan menarik sebagai inspirasi Anda. anda dapat mengkreasikan ide anda sendiri dan membuat nama toko yang bagus. Selamat mencoba!

Bagikan Postingan: