Gaji Lulusan Keperawatan : Prospek Kerja, Kompetensi, dan Jenjang Karir

Gaji Lulusan Keperawatan

Gaji Lulusan Keperawatan ~ Gaji lulusan Keperawatan di Indonesia dapat mencapai puluhan juta rupiah. Perbedaan satu orang dengan yang lainnya disebabkan karena kemampuan, UMR dan UMK, level pekerjaan yang diambil, dan lokasi tempat kerja.

Deskripsi Seputar Jurusan Keperawatan

Keperawatan merupakan salah satu bidang studi yang mempersiapkan sebagai seorang perawat. Jurusan ini mempelajari tentang teknologi dan teori baru guna mengembalikan serta merawat seseorang yang mengidap penyakit maupun disabilitas.

Gaji Lulusan Keperawatan

Gaji lulusan Keperawatan adalah berkisar antara Rp 1.500.000,00 hingga Rp 8.000.000,00 bahkan lebih tinggi. Berikut ini rincian gaji yang diterima oleh lulusan Keperawatan berdasarkan pekerjaan yang digeluti.

No.Pekerjaan Gaji/ Bulan
1.Perawat di rumah sakitRp 2.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
2.Perawat homecare Rp 2.500.000,00 – Rp 7.000.000,00
3.Medical representativeRp 3.000.000,00 – Rp 7.000.000,00
4.Perawat di klinik kecantikanRp 4.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
5.Asisten dokterRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
6.Manajer data klinisRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
7.Paramedis dan teknisi medis gawat daruratRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
8.Manajer layanan medis dan kesehatanRp 4.000.000,00 – Rp 7.000.000,00
9.Ahli epidemiologiRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
10.Pengasuh anak atau bayiRp 1.500.000,00 – Rp 5.000.000,00
11.Instruktur medisRp 4.000.000,00 – Rp 6.000.000,00
12.Pekerja sosial medisRp 4.000.000,00 – Rp 6.000.000,00
13.Perawat lansiaRp 1.500.000,00 – Rp 5.000.000,00
14.Perawat kesehatan mentalRp 4.000.000,00 – Rp 6.000.000,00
15.Teknisi radiologi medisRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
16.Perawat gigiRp 3.000.000,00 – Rp 5.000.000,00
17.Terapis wicaraRp 4.000.000,00 – Rp 8.000.000,00
18.Terapis okupasiRp 4.500.000,00 – Rp 5.500.000,00
19.Terapis fisik (fisioterapis)Rp 3.500.000,00 – Rp 5.000.000,00
20.Research and Development (R&D)Rp 4.000.000,00 – Rp 6.000.000,00

Nb. Nominal gaji di atas dapat berbeda-beda karena faktor UMR dan UMK, lokasi pekerjaan, usia, dan pengalaman kerja.

Prospek Kerja Lulusan Keperawatan

Walaupun setiap tahunnya banyak sekali lulusan Keperawatan, namun lapangan kerja untuk jurusan ini sangat luas. Baik di Puskesmas, Panti Jompo, Klinik Kesehatan, perawat pribadi, dan lain sebagainya.

Jenjang Karir Lulusan Keperawatan

  • Perawat di rumah sakit
  • Perawat homecare 
  • Medical representative
  • Penulis buku kesehatan
  • Perawat di klinik kecantikan
  • Asisten dokter
  • Manajer data klinis
  • Paramedis dan teknisi medis gawat darurat
  • Manajer layanan medis dan kesehatan
  • Ahli epidemiologi
  • Pengasuh anak atau bayi
  • Instruktur medis
  • Pekerja sosial medis
  • Perawat lansia
  • Perawat kesehatan mental
  • Teknisi radiologi medis
  • Perawat gigi
  • Terapis wicara
  • Terapis okupasi
  • Terapis fisik (fisioterapis)
  • Research and Development (R&D)

Kompetensi Lulusan Jurusan Keperawatan

  • Kemampuan berpikir kritis
  • Kemampuan interpersonal
  • Kemampuan komunikasi
  • Kemampuan problem solving
  • Kemampuan bekerja dalam tim
  • Teliti
  • Detail
  • Tekun 

Tips Mendapatkan Pekerjaan Setelah Lulus Keperawatan

1. Mengenali Potensi Diri

Mengenali potensi diri sangat penting bagi lulusan Keperawatan. Gunanya untuk menentukan prospek kerja yang sesuai dengan kemampuan pengetahuan dan keterampilan diri sendiri. Potensi diri tidak perlu sesuai dengn jurusan, karena dapat diasah melalui kelas profesional maupun belajar mandiri.

2. Menggunakan Alamat Email yang Baik

Gunakan alamat email sesuai dengan nama asli dan mudah dikenali. Tidak sedikit lulusan Keperawatan atau jurusan lain yang masih banyak menggunakan alamat email bukan atas nama sendiri.

3. Rajin Mencari Informasi Lowongan Pekerjaan

Lowongan pekerjaan saat ini dapat dicari melalui media sosial dan media cetak. Perkembangan zaman memudahkan untuk mencari pekerjaan di berbagai wilayah bahkan sampai luar negeri melalui internet.

4. Mempercantik CV atau Curriculum Vitae

Pihak perusahaan yang membuka lowongan pekerjaan, yang paling utama dicek adalah CV dan surat lamaran pekerjaan. Sehingga buatlah CV yang dapat menarik orang untuk membacanya. Gunakan bahasa yang singkat, jelas, mudah dipahami, dan tentu harus menjelaskan kemampuan serta pengalaman.

Bagikan Postingan: